Seperti yang kami tulis di artikel sebelumnya berjudul Mulai Oktober 2017, Seluruh Gerbang Tol di Indonesia Non-Tunai, maka PT Jasa Marga saat ini sedang meningkatkan penggunaan uang elektronik. Mulai tanggal 31 Oktober ini, semua transaksi di jalan tol harus menggunakan kartu elektronik untuk mendukung Gerakan Nasional Non Tunai (GNNT). Caranya adalah dengan memberikan diskon tarif tol sebesar 10 persen bagi pengguna uang …
Read More »Tag Archives: pt jasa marga
Daftar Gerbang Tol Yang Menerapkan Transaksi Non Tunai Mulai Oktober Ini
Seperti di artikel kami sebelumnya berjudul Mulai Oktober 2017, Seluruh Gerbang Tol di Indonesia Non-Tunai, PT Jasa Marga mengatakan bahwa peralatan Jasa Marga sudah siap 100%. Direktur Utama Jasa Marga, Desi Arryani, mengatakan bahwa kesiapan tersebut terlihat dari sudah berlakunya transaksi nontunai di gardu manual di seluruh ruas tol yang dikelola Jasa Marga. Sosialisasi pemberlakuan transaksi non tunai ini sudah dilakukan …
Read More »Enam Ruas Jalan Tol Baru Yang Akan Beroperasi Tahun Ini
Akan ada enam ruas Jalan Tol baru yang dijadwalkan akan mulai beroperasi pada bulan Juli ini. Sebenarnya keenam ruas tol tersebut telah berfungsi selama arus mudik Lebaran kemarin. Target pengoperasian ini sebenarnya terlambat dari proyeksi awal tahun yang menyatakan ruas tol siap beroperasi pada bulan April. Keterlambatan tersebut karena kendala pembebasan lahan dan cuaca yang menghambat pekerjaan di lapangan. Keenam …
Read More »