Dengan makin populernya hunian apartemen di kota-kota besar, sudah sangat banyak yang mengincar properti jenis satu ini. Apakah Anda salah satunya? Untuk mendapatkan apartemen idaman tanpa mengeluarkan dana besar, Anda dapat mempertimbangkan untuk menggunakan KPA. Kami telah merangkum cara mengajukan KPA dengan rinci melalui pengertian, persyaratan, dokumen pendukung dan bagaimana mengajukan KPA. Apa Itu KPA? KPA (Kredit Pemilikan Apartemen) adalah salah satu …
Read More »Tag Archives: pengajuan kpa
Rahasia Agar Pengajuan KPA Anda Disetujui
Sekarang ini banyak orang memilih untuk mencicil apartemen sebagai investasi masa depan atau untuk tempat tinggal. Sama seperti Kredit Pemilikan Rumah (KPR), ada beberapa syarat yang harus dipenuhi jika ingin menggunakan fasilitas tersebut. Rahasia Agar Pengajuan KPA Disetujui. Semua mulai proses mengajukan KPA, maka ketahuilah beberapa rahasia agar pengajuan KPA anda lolos Perbaiki riwayat keuangan Arus kas di tabungan Anda …
Read More »Alasan Pengajuan KPA Ditolak Bank
Mengajukan KPR (Kredit Pemilikan Rumah) atau KPA (Kredit Pemilikan Apartemen) memang gampang-gampang susah. Ada beberapa alasan kuat yang dijadikan pedoman bank untuk melakukan penolakan pengajuan. Apa saja hal-hal tersebut? Jaminan kurang memenuhi syarat Dalam mengajukan KPR, sertifikat dan rumah/apartemen yang dicicil adalah jaminan bagi pihak bank. Jika jaminan tersebut dianggap kurang layak atau berkualitas, maka bank tidak akan mengeluarkan kredit …
Read More »Tips Sukses Wawancara Pengajuan KPA Dengan Pihak Bank
Ketika mengajukan Kredit Pemilikan Rumah (KPR) atau Kredit Pemilikan Apartemen (KPA), Anda akan diminta untuk bertemu dengan bank untuk melaksanakan wawancara. Memang banyak pengajuan KPA dan KPR yang ditolak. Alasannya beragam, mulai dari kelengkapan dokumen, kemampuan finansial Anda, dan lain-lain. Tips Sukses Wawancara Pengajuan KPA Menurut Liputan 6, performa yang ditampilkan calon nasabah saat bertemu pihak bank juga menjadi salah …
Read More »