Friday , November 22 2024
Home / Search Results for: KPA (page 4)

Search Results for: KPA

Cara Cepat Menjual Apartemen atau Menyewakan Apartemen

Cara Cepat Menjual Apartemen

Cara cepat menjual apartemen / cara cepat menyewakan apartemen – Apakah Anda merasa bahwa menyewakan atau menjual properti tidak lagi semudah sebelumnya? Dengan naiknya harga dollar ke rupiah, menjelangnya tahun politik dengan pemilihan Presiden tahun 2019 nanti, dan berbagai ketidakjelasan sistem perpajakan dan izin tinggal di negara kita ini, banyak sekali investor yang lebih memilih untuk wait and see dalam …

Read More »

Madinah Islamic Tower, Apartemen Syariah di Jakarta

Apartemen Syariah

Apa Anda pernah mendengar istilah apartemen syariah? Anda perlu tahu bahwa properti berbasis syariah di Indonesia sudah cukup menjamur dengan penawaran yang tidak kalah menarik seperti properti komersil lainnya. Jangan bingung lagi, inilah penjelasan lengkap mengenai apartemen berbasis syariah dan apartemen apa yang menjadi contoh untuk Anda.   Bagaimana Cara Kerja Apartemen Syariah Biasanya transaksi jual beli apartemen tidak melalui …

Read More »

Biaya–biaya Saat Beli Apartemen yang Perlu Anda Perhatikan

biaya saat beli apartemen

Setelah sekian lama menyewa sebuah apartemen yang dekat dengan lokasi tempat pekerjaan, Anda mungkin menyadari bahwa Anda harus berhenti membuang uang untuk biaya sewanya setiap bulan. Jika Anda pada akhirnya memutuskan untuk membeli apartemen tersebut dengan tujuan untuk investasi atau untuk ditinggali, ada beberapa biaya saat beli apartemen yang harus Anda perhatikan. Membeli unit apartemen memerlukan lebih dari sekadar pemeriksaan …

Read More »

Yang Harus Disiapkan Jika Ingin Kredit Tanah

Ada rencana membeli tanah? Investasi tanah sering dianggap lebih produktif dibandingkan dengan investasi rumah karena investasi tanah tidak menuntut banyak biaya, seperti biaya renovasi, biaya keamanan, listrik dan sebagainya sebagaimana yang timbul jika Anda berinvestasi rumah. Tahukah Anda bahwa membeli tanah bisa menggunakan fasilitas cicilan, atau kredit? Sama seperti Kredit Pemilikan Rumah (KPR), Kredit Pemilikan Tanah (KPT) merupakan fasilitas pembiayaan …

Read More »

Tarif 39 Ruas Tol Akan Diharmonisasi

Melanjutkan artikel kami mengenai Tarif Tol Akan Diturunkan Akhir Maret maka pemerintah baru memberitakan bahwa sebanyak 39 ruas tol akan diharmonisasikan tarifnya. Hal tersebut untuk menyederhanakan biaya angkutan logistik yang sebelumnya dinilai tarifnya tinggi. Hal ini untuk menurunkan biaya logistik serta menjaga kepercayaan investor dan menghormati kerja sama yang telah ditandatangani dalam Perjanjian Pengusahaan Jalan Tol (PPJT). Tapi, hal yang dilakukan adalah …

Read More »

38 Dari 40 Infrastruktur Layang Boleh Dilanjutkan Kembali

Setelah dievaluasi selama sembilan hari, sebanyak 38 proyek infrastruktur dengan desain layang telah selesai dievaluasi dan diperbolehkan dilanjutkan pembangunannya oleh Komite Keselamatan Konstruksi atau komite K2 untuk dilanjutkan pembangunannya. Dari 38 proyek tersebut, 34 di antaranya adalah jalan tol dan empat lainnya proyek light rail transit (LRT) serta kereta double-double track (DDT). Semua proses evaluasi mulai dari perencanaan hingga pengawasan telah dilakukan …

Read More »

Ini Dia Lima Pengembang Terkaya di Indonesia

Sekarang ini banyak sekali pengembang baru yang muncul di tanah air. Kompas berusaha mencari nilai kapitalisasi pasar para pengembang papan atas sekaligus melakukan perbandingan pencapaian mereka tahun 2017. Berikut ini adalah daftar pengembang yang memiliki nilai kapitalisasi terbesar di Indonesia menurut Kompas. Tapi perlu diketahui, karena dua tahun terakhir ini sektor properti mengalami perlambatan, hanya satu dari lima pengembang yang …

Read More »

Waktunya Kaum Milenial Membeli Rumah di Jalur LRT & MRT

Kaum milenial adalah kaum yang menyukai segala hal yang praktis. Hal ini juga termasuk dalam hal memilih hunian seperti rumah di jalur lrt & mrt. Kaum milenial biasanya memilih hunian yang dekat dengat tempat kerja, tempat favorit mereka, tempat makan, tempat belanja, fasilitas olahraga, dll. Pusat bisnis kota Jakarta berada di dalam salah satu area yang memenuhi kriteria tersebut karena …

Read More »

Inilah Alasan Bank Menolak Pengajuan KPR Anda

Apakah pengajuan Kredit Pemilikan Rumah Anda baru ditolak? Jangan berkecil hati atau menyerah karena biasanya ada beberapa alasan kenapa bank menolak pengajuan KPR Anda. Berikut ini adalah beberapa alasan bank menolak pengajuan KPR Anda Anda belum bisa membayar uang muka dan biaya KPR lainnya Bank Indonesia baru saja melonggarkan aturan loan to value (LTR) untuk KPR bulan Agustus lalu dimana uang …

Read More »

Hal Yang Harus Diperhatikan Sebelum Memutuskan Pindah Bank KPR

Pada artikel kami sebelumnya, Bisakah Pindah Bank KPR di Tengah-Tengah Masa Cicilan? Terjawab bahwa Anda bisa saja take over KPR ke bank lain. Promo dan pelayanan yang menggiurkan dari bank lain, seperti bunga yang lebih rendah, dll biasanya membuat debitur ingin pindah ke bank saingan dalam mencicil kredit rumah. Tapi, sebelum memutuskan untuk take over KPR ke bank lain, berikut ini beberapa hal yang …

Read More »