Thursday , July 2 2020
Home / News / Info (page 30)

Info

Karena Harga Tanah Tinggi, Hunian Verikal Akan Lebih Murah

Karena banyaknya pembangunan fisik di Indonesia, lahan yang dibutuhkan semakin banyak. Karena itu, harga tanah di Indonesia, terutama di kota-kota besar, harganya bisa naik sangat tinggi. Menurut Menteri Agraria dan Tata Ruang atau Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Sofyan Djalil, mengatakan bahwa harga tanah saat ini sangat tinggi. Jika inflasi bisa mencapai 3-4 persen, sementara kenaikan tanah lebih dari 2 …

Read More »

Bawa Pulang Suvenir Disney Ini Saat Liburan Berikutnya

Liburan Natal sebentar lagi akan tiba dan banyak keluarga yang telah merencanakan liburan yang menyenangkan. Bagi Anda yang berencana pergi ke Disney World bersama keluarga, tahukah Anda bahwa Disney Store memiliki banyak perabotan elegan yang tidak hanya berbentuk kuping Mickey Mouse? Berikut ini adalah beberapa contohnya Piring-piring poster karakter Disney Peralatan piring ‘Haunted Mansion’ Piring buah-buahan Magic Kingdom Celemek masak …

Read More »

Inilah Daftar Harga Rumah Minimal Untuk Orang Asing

Aturan tentang pemilikan hunian untuk orang asing yang tinggal di Indonesia diatur dalam Peraturan Menteri ATR/Kepala BPN Nomor 13 tahun 2016 menyatakan tentang tata cara pembelian, pelepasan, atau pengalihan hak atas pemilikan rumah tempat tinggal atau hunian oleh orang asing yang berkedudukan di Indonesia. Tapi kemudian, Menteri Agraria dan Tata Ruang atau Kepala Badan Pertahanan Nasional (ATR/BPN), Sofyan Djalil, memperbaharui …

Read More »

Empat Kategori Program Subsidi Hunian Warga Miskin Baru Pemprov DKI

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta akan meluncurkan program hunian yang dibagi menjadi empat kategori. Semua hunian ini akan berupa rumah susun yang segmennya disesuaikan dengan tingkat perekonomian masing-masing orang. Untuk masyarakat tidak mampu, program yang ada terdiri dari subsidi hingga 80%. “Fokusnya warga yang terkena dampak normalisasi, cukup bayar pemeliharaan Rp 5.000-15.000 per hari. Selain itu kesehatan, Transjakarja, dan biaya sekolah juga gratis,” kata Gubernur …

Read More »

Ini Saatnya Membeli Properti

Seperti pada artikel kami berjudul Alasan Saat Ini Waktu Tepat Membeli Properti, kuartal IV-2016 diprediksi akan menjadi masa dimana sektor properti akan memulih. Indikasi yang terlihat adalah banyak pengembang skala besar yang mulai membangun proyek-proyek besar. Contohnya adalah Sinar Mas Land, Ciputra Group, Paramount Land dan Jababeka. Selain pengembang lokal, pengembang asal Cina juga mulai membangun proyek di Indonesia. Indikasi sektor properti …

Read More »

Mengikuti Jejak Apartemen Mikro, Kini Hadir Hotel Mikro

Bukan hanya apartemen saja yang dibuat mikro, New York rupanya juga membuat hotel mikro. Bernama Hudson Square Arlo Hotel, hotel di New York, hotel mikro pertama di Amerika ini memiliki desain hotel bintang empat. Hotel mikro ini menggunakan gaya ultra modern di semua total 300 kamar dengan luas 19 meter persegi dengan perabotan fleksibel dan fitur hemat ruangan. Ke depannya, akan dibangun …

Read More »

Pemerintah Menunjukkan Apresiasi Terhadap Asosiasi REI

  Keberadaan asosiasi REI (Real Estate Indonesia) saat ini semakin dihargai di Indonesia. Ini ditandai dengan adanya perubahan dalam pemerintahan, dimana pemerintah sekarang ini membuat regulasi dimana asosiasi REI sering diajak berkoordinasi dan berdiskusi untuk memberikan masukan kepada pemerintah sebelum adanya peraturan baru. Hal ini merupakan hal yang positif karena dengan adanya koordinasi, peraturan yang dikeluarkan pemerintah pun dipastikan bisa diaplikasikan …

Read More »

Akan Segera Hadir: Koleksi Furnitur Disney

Banyak orang menyukai Disney dan mengaplikasikannya pada kehidupan sehari-hari, mulai dari acara ulang tahun, pernikahan, dll. Tapi, sebentar lagi Anda bisa menunjukkan kecintaan Anda pada karakter Disney melalui produk dekorasi kamar tidur, ruang tamu, dapur, dll ini. Ethan Allen, sebuah perusahaan perabotan mengeluarkan koleksi terbarunya, yaitu koleksi Disney pada 18 November mendatang. Hari tersebut bertepatan dengan ulang tahun resmi Mickey …

Read More »

Inilah Pemenang Green Property Awards 2016

Situs Housing-Estate menggelar Green Property Awards (GPA), kontes tahunan yang mengapresiasi proyek properti yang menggunakan konsep ramah lingkungan. GPA 2016 diberikan kepada 16 proyek properti yang dikembangkan di Jabodetabek, Bandung, Surabaya, Malang, Balikpapan dan Makassar. Ada dua kategori yang diberikan: yang sudah selesai diaplikasikan dan tahap konsep. Tim juri menyeleksi ketat pemenang penghargaan ini. Nirwono Joga, Koordinator Kemitraan Kota Hijau, merupakan …

Read More »

Mesin Cuci Ini Hemat Listrik Hingga 50%

Setelah hadirnya AC khusus untuk apartemen dengan daya rendah (Baca: Telah Hadir: AC Khusus Untuk Apartemen Dengan Daya Rendah) sekarang ini produsen elektronik asal Cina, Midea, meluncurkan produk terbarunya: mesin cuci hemat listrik. Indonesia menjadi tempat peluncuran produk terbarunya tersebut karena bisnis nya sudah tersebar luas di seluruh dunia. Setelah meluncurkan produk baru, mulai dari alat rumah tangga di dapur, ruang …

Read More »