Wednesday , July 19 2023
Home / Fely Tan (page 76)

Fely Tan

i paint with words

8 Tips Organisasi Ruang Apartemen Versi HGTV yang Harus Dicoba

Organisasi Ruang Apartemen

Berikut ini adalah 8 tips organisasi ruang apartemen yang dikumpulkan oleh situs HGTV berdasarkan risetnya kepada pembacanya. Semoga bisa membantu Anda agar tidak perlu melakukan beres-beres apartemen besar-besaran secara berkala! Fungsikan pintu sebagai tempat penyimpanan Saya menggantung organizer sepatu di belakang semua pintu di rumah saya. – Christine Frazer Kumpulkan buku instruksi dalam folder akordion secara alfabet Organisasi ruang apartemen …

Read More »

Kini Hadir: Mesin Setrika & Lipat Baju Otomatis

Melipat baju adalah sebuah pekerjaan yang memakan waktu dan sedikit membosankan. Karena itulah, sekarang ini ada teknologi baru yaitu mesin pelipat cucian otomatis bernama FoldiMate yang membuat melipat dan menyeterika baju lebih menyenangkan. Prosesnya adalah sebagai berikut Gunakan klip yang disediakan untuk menggantung baju di atas mesinnya Mesin kemudian akan ‘memakan’ pakaian-pakaian Anda Di dalam mesin, ada robot yang akan …

Read More »

LRT Akan Mulai Dibangun Saat HUT Jakarta Nanti

Pembangunan fase pertama dari proyek kereta api ringan (Light Rail Transit/LRT) akan segera dimulai pada hari ulang tahun Jakarta 22 Juni 2016. Fase 1 adalah fase rute Kelapa Gading-Velodrome, ditargetkan untuk mulai beroperasi sebelum pelaksanaan Asian Games 2018. Badan Perencanaan dan Pembangunan (Bappeda) DKI Jakarta telah membayar Rp 4,4 triliun kepada PT Jakarta Propertindo (Jakpro) untuk membangun proyek ini, dan …

Read More »

Berniat Investasi Properti? Pertimbangkan 8 Daerah Ini

Investasi Properti

Karena kenaikan harga properti di daerah pusat bisnis Jakarta sudah sangat tinggi, banyak orang mencari kawasan lainnya yang memiliki potensial dan prospektif tinggi untuk dijadikan investasi properti dan menjanjikan keuntungan investasi yang lebih tinggi. Kawasan Sudirman CBD harga aktual lahannya tercatat pada harga Rp 200 juta hingga Rp 250 juta per meter persegi. Sedangkan koridor Jenderal Sudirman-MH Thamrin dinilai Rp …

Read More »

Inilah Alasan Harga Properti Selalu Naik Setiap Tahun

ini alasan harga properti selalu naik setiap tahun

Tidak banyak orang tahu bahwa harga properti naik pada kisaran dari 15 hingga 35 persen setiap tahunnya, termasuk pada properti bekas pakai. Walaupun begitu, permintaan akan properti tidak pernah surut. Berikut ini adalah tiga alasan biaya investasi properti selalu meningkat menurut Kompas Properti: Inflasi Inflasi adalah alasan paling umum yang sering digunakan developer tentang kenaikan harga properti. Inflasi tinggi mau …

Read More »

Syarat Membangun Gedung Ternyata Begini!

Syarat Membangun Gedung

Syarat membangun gedung – Terjadinya insiden bangunan rubuh di Sektor 7, Bintaro Jaya, Tangerang Selatan hari Kamis minggu lalu membuat warga Jakarta heboh. Bangunan setengah jadi itu dinyatakan tidak laik fungsi. Padahal, untuk mendapatkan sertifikat laik fungsi (SLF), ada beberapa syarat yang harus dipenuhi. Berikut adalah syarat yang harus dipenuhi untuk mendapatkan sertifikat laik fungsi menurut Davy Sukamta, Ketua Himpunan Ahli …

Read More »

9 Biaya Yang Sering Dilupakan Ketika Membeli Apartemen

Membeli Apartemen

Sebelum memutuskan untuk membeli apartemen, Anda harus memastikan bahwa uang yang ada sisihkan bukan hanya sekedar cukup untuk membeli unitnya saja. Ternyata ada banyak biaya-biaya lainnya yang biasa dilupakan! Situs pembanding produk keuangan HaloMoney.co.id mengatakan bahwa banyak orang tidak sadar bahwa faktor finansial membeli hunian satu ini bukan sekedar harga jual yang tercantum di brosur. Jika Anda melupakan ke sembilan biaya ini, …

Read More »

Mengintip ke Dalam Rumah Kylie Jenner dan Apartemen Kendall Jenner

Di usia 18 tahun, Kylie Jenner baru saja membeli sebuah rumah besar seharga $6 million (Rp  81 Miliar) di Hidden Hills, California, Amerika Serikat. Mempunyai rumah di Hidden Hills yang merupakan perumahan mewah artinya Anda telah berhasil dan Kylie telah mampu membelinya pada umur 18 tahun. Rumah dengan luas 650 meter persegi ini terdiri dari 6 kamar tidur dan fasilitas seperti …

Read More »

Cara Efisien Membersihkan Apartemen agar Selalu Rapi

Membersihkan Apartemen

Membersihkan seluruh bagian apartemen bisa menghabiskan waktu seharian penuh jika tidak dilakukan dengan benar. Padalah, kunci dari apartemen bersih lebih cepat adalah menjadikannya rutin. Hanya dengan mencari sistem peraturan yang benar, membersihkan apartemen bisa lebih cepat dan efisian. Ikuti tiga tips ini untuk membersihkan seluruh unit apartemen yang memakan waktu setengah lebih sedikit dari biasanya. Pilih Satu Ruangan dan Bersihkan Ruangan Itu Jika …

Read More »

Inilah Hasil Riset Apartemen Jakarta Colliers International Indonesia Kuartal I Tahun 2016

Laporan seputar Apartemen dari riset Colliers International Indonesia kuartal I tahun 2016 telah diterbitkan akhir bulan Mei lalu. Setelah penjualan yang kurang mujur tahun lalu yang terjadi karena supply yang lebih rendah dari yang diperkirakan, kuartal pertama tahun 2016 mengalami kenaikan karena adalnya 6.013 unit apartemen baru dari penyelesaian enam proyek baru. Dari riset juga diketahui bahwa pembeli masih tetap tertarik pada …

Read More »