Friday , November 22 2024
Home / Search Results for: kpa

Search Results for: kpa

Apa itu KPA dan Bagaimana Cara Mengajukannya

Apa itu KPA

Dengan makin populernya hunian apartemen di kota-kota besar, sudah sangat banyak yang mengincar properti jenis satu ini. Apakah Anda salah satunya? Apa Anda sudah tahu apa itu KPA? Untuk mendapatkan apartemen idaman tanpa mengeluarkan dana besar, Anda dapat mempertimbangkan untuk menggunakan KPA. Kami telah merangkum cara mengajukan KPA dengan rinci melalui pengertian, persyaratan, dokumen pendukung dan bagaimana mengajukan KPA.   Apa Itu KPA? …

Read More »

Cara Mengajukan KPA untuk Memiliki Hunian Apartemen Idaman

Cara Mengajukan KPA

Dengan makin populernya hunian apartemen di kota-kota besar, sudah sangat banyak yang mengincar properti jenis satu ini. Apakah Anda salah satunya? Untuk mendapatkan apartemen idaman tanpa mengeluarkan dana besar, Anda dapat mempertimbangkan untuk menggunakan KPA. Kami telah merangkum cara mengajukan KPA dengan rinci melalui pengertian, persyaratan, dokumen pendukung dan bagaimana mengajukan KPA.  Apa Itu KPA? KPA (Kredit Pemilikan Apartemen) adalah salah satu …

Read More »

Rahasia Agar Pengajuan KPA Anda Disetujui

Sekarang ini banyak orang memilih untuk mencicil apartemen sebagai investasi masa depan atau untuk tempat tinggal. Sama seperti Kredit Pemilikan Rumah (KPR), ada beberapa syarat yang harus dipenuhi jika ingin menggunakan fasilitas tersebut. Rahasia Agar Pengajuan KPA Disetujui. Semua mulai proses mengajukan KPA, maka ketahuilah beberapa rahasia agar pengajuan KPA anda lolos Perbaiki riwayat keuangan Arus kas di tabungan Anda …

Read More »

Apa Saja Syarat Mengajukan KPA, Berikut Persyaratannya

syarat mengajukan kpa

Syarat mengajukan KPA (Kredit Pemilikan Apartemen) – Tidak hanya untuk rumah saja yang bisa diajukan untuk di kredit. Namun apartemen pun bisa diberikan kemudahan untuk pembeliannya yaitu bisa dengan cara di kredit. Semakin bertambahnya populasi penduduk di Indonesia membuat kebutuhan akan hunian semakin meningkat. Sayangnya saat ini biaya untuk mendirikan rumah secara horizontal sangat mahal sehingga sebagian orang merasa kesulitan …

Read More »

Alasan Pengajuan KPA Ditolak Bank

Mengajukan KPR (Kredit Pemilikan Rumah) atau KPA (Kredit Pemilikan Apartemen) memang gampang-gampang susah. Ada beberapa alasan kuat yang dijadikan pedoman bank untuk melakukan penolakan pengajuan. Apa saja hal-hal tersebut? Jaminan kurang memenuhi syarat Dalam mengajukan KPR, sertifikat dan rumah/apartemen yang dicicil adalah jaminan bagi pihak bank. Jika jaminan tersebut dianggap kurang layak atau berkualitas, maka bank tidak akan mengeluarkan kredit …

Read More »

Daftar Apartemen Yang Bisa Dibeli Dengan Program KPA BPJS Ketenagakerjaan

Peserta BPJS Ketenagakerjaan yang telah mengikuti program Jaminan Hari Tua (JHT) selama satu tahun sudah bisa mengakses pembiayaan Kredit Pemilikan Rumah (KPR) dan Kredit Pemilikan Apartemen (KPA). Keuntungan mencicil hunian lewat program ini adalah, BPJS-TK bekerjasama dengan Bank BTN untuk memberikan suku bunga kredit yang relatif lebih rendah dibanding bunga bank konvensional, yaitu kisaran 7,75% dengan skema maksimal pembiayaan mencapai …

Read More »

Alasan Membeli Apartemen Dengan KPA Lebih Untung

Membeli apartemen terdapat beberapa pilihan, salah satunya adalah dengan cara membayar cicilan bertahap kepada pengembang. Setelah membayar DP (down payment) sebesar 20 persen (biasanya diangsur 24-36 kali), sisanya dicicil sekitar 60 kali(5 tahun). Baca juga: Yang Harus Diketahui tentang KPA Padahal, pembayaran bertahap ini merupakan solusi bagi pengembang dalam memasarkan produknya karena bank dilarang memberikan kredit untuk pembelian apartemen belum jadi. Pilihan …

Read More »

KPA Adalah Salah Satu Pilihan Utama Masyarakat Indonesia

Seiring dengan meningkatnya kebutuhan hunian di kota-kota besar di Jakarta juga menjadi faktor pendorong peningkatan penjualan properti sektor residensial setiap tahunnya. Peningkatan ini juga dibantu dengan layanan perbankan melalui Kredit Pemilikan Apartemen (KPA) dan Kredit Pemilikan Rumah (KPR). Baca juga: 5 Tips Jitu Ajukan Kredit Pemilikan Apartemen (KPA) Peningkatan pertumbuhan penyaluran KPR dan KPA pada triwulan ke-2 tahun 2016 adalah sebesar …

Read More »

Faktor Pertimbangan Bank dalam Menyetujui Permohonan KPA

Faktor Pertimbangan Bank dalam Menyetujui Permohonan KPA

Faktor Pertimbangan Bank dalam Menyetujui Permohonan KPA – Karena harga rumah semakin mahal, banyak orang memilih untuk membeli rumah secara kredit. Membeli rumah secara kredit adalah komitmen panjang yang harus dipertimbangkan macam-macam. Karena tidak mudah mendapatkan persetujuan Kredit Pemilikan Rumah (KPR) atau Kredit Pemilikan Apartemen (KPA). Baca juga: Bunga KPR Terendah di Bank Apa? Inilah faktor yang digunakan pertimbangan bank dalam memutuskan akan menyetujui …

Read More »

Inilah 4 Pertanyaan Bank Saat Wawancara Pengajuan KPA

Pengajuan KPA

Setelah menyiapkan diri dengan baik dan mengikuti Tips Sukses Wawancara Pengajuan KPA Dengan Pihak Bank, maka ada baiknya Anda mengetahui apa saja pertanyaan-pertanyaan yang akan diberikan oleh bank mengenai pengajuan KPA Anda. Pertanyaan ini bertujuan untuk mengetahui kemampuan pemohon agar bisa diantisipasi jika ada yang terlihat tidak mampu membayar cicilan. Beberapa pertanyaan tersebut biasanya antara lain: Jenis Pekerjaan Bila Anda adalah seorang …

Read More »